Sabtu, 11 Mei 2024

Follow us:

infobrand
10th INFOBRAND

PT Hartadinata Abadi Tbk Luncurkan Produk Baru Bertema “Dari Hartadinata Untuk Indonesia”

Posted by: 2838 viewer

PT Hartadinata Abadi Tbk Luncurkan Produk Baru Bertema “Dari Hartadinata Untuk Indonesia”
Hartadinata Jewellery

PT. Hartadinata Abadi Tbk, sebuah perusahaan penyedia perhiasaan emas terintegrasi Indonesia, pamerkan rangkaian produk unggulan (Signature Product) perhiasan yang gunakan 9 tema yang terinspirasi dari kearifan lokal.

Sandra Sunanto, Direktur Utama PT Hartadinata Abadi Tbk dalam kesempatan ini menampilkan rangkaian produk unggulanya yang merupakan hasil karya dari para desaigner anak bangsa yang terinspirasi dari kekayaan alam da budaya Indonesia.”

koleksi perhiasan bertema “Dari Hardinata Untuk Indonesia” ini terdiri dari produk-produk perhiasan dengan desain unik seperti, flora dan fauna asal Indonesia seperti bunga rafflesia hewan komodo, desain dengan motif batik dengan berbagai tema, motif rumah adat Indonesia seperti rumah minangkabau, dan masih banyak lagi.

IKLAN INFOBRAND.ID

Sandra menegaskan dari 9 tema yang diluncurkan pada hari ini merupakan hasil karya asli anak bangsa, Sandra berpendapat alasanya untuk menggunakan desain lokal karena desain lokal yang lebih memahami karateristik market negerinya dengan sangat baik, desain seperti apa yang akan digemari oleh masyarakat Indonesia.

Perhiasan Limited Edition ini juga bisa dibuat sesuai dengan keinginan konsumen, karena desain ini dikeluarkan dengan menggunakan 2 jenis emas, emas kuning dan emas putih, dan ukuran gram emasnya pun bisa disesuaikan mulai dari 10 gram hingga 150 gram.

Rencananya, produk-produk tersebut juga akan dipamerkan dalam gelaran Jakarta Indonesia Jewellery Fair 2018 yang akan digelar di JCC Senayan pada 19-22 April 2018 mendatang.

“Ajang yang akan digunakan Hartadinata sebagai tempat dan kesempatan untuk memamerkan hasil karya anak bangsa,serta sebagai wadah untuk melakukan pendekatan diri terhadap konsumen secara lebih dekat,” tutup Sandra.

Baca berita lainnya di Google News


Share This Article!

Video Pilihan dari INFOBRAND TV

Article Related


Bantu Korban Banjir Sulsel, Pupuk Indonesia Salurkan 80 Ton Beras

Bantu Korban Banjir Sulsel, Pupuk Indonesia Salurkan 80 Ton Beras
INFOBRAND.ID, JAKARTA - PT Pupuk Indonesia (Persero) menyerahkan bantuan kepada korban bencana banjir bandang dan longsor akibat cuaca ekstrem yang te...


Kolaborasi, The Stones Hotel-TMMIN Hadirkan Shuttle Ramah Lingkungan

Kolaborasi, The Stones Hotel-TMMIN Hadirkan Shuttle Ramah Lingkungan
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Legian Bali, Autograph Collection bersama dengan PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) resmi menjalin kolaborasi dal...


Fuso Hadir di Indonesia Cold Chain Expo 2024

Fuso Hadir di Indonesia Cold Chain Expo 2024
INFOBRAND.ID, JAKARTA - PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), distributor resmi kendaraan niaga Mitsubishi Fuso Truck and Bus Corporation (MFTBC)...


Ini Peran Inovasi dalam Menciptakan Brand Unggul

Ini Peran Inovasi dalam Menciptakan Brand Unggul
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Di era persaingan yang semakin sengit, brand-brand kini menghadapi tantangan besar untuk tidak hanya bertahan, tetapi juga unt...