Ahad, 05 Mei 2024

Follow us:

infobrand
10th INFOBRAND

Make Over Rekomendasikan Cushion Ini untuk Kulit Berminyak

Posted by: 3890 viewer

Make Over Rekomendasikan Cushion Ini untuk Kulit Berminyak
Make Over Cushion/Istimewa

INFOBRAND.ID, JAKARTA -  Pecinta makeup pastinya sudah tidak asing dengan istilah cushion, sebuah base makeup berbentuk yang sangat praktis karena kamu hanya perlu melakukan tap-tap menggunakan puff cushion dan voila kamu sudah bisa mendapatkan coverage yang sesuai. 

Namun, ternyata memilih cushion untuk kulit berminyak itu tidak  udah, karena kamu pasti ingin tampil dengan makeup yang tahan lama dengan cushion yang tidak mudah luntur karena minyak. 

Oleh karena itu, kamu perlu tahu nih rekomendasi cushion untuk kulit berminyak sebagaimana dikutip dari Make Over, Senin (6/2/2023).

IKLAN INFOBRAND.ID

1. Make Over Powerstay Demi-Matte Cover Cushion
Rekomendasi cushion untuk kulit berminyak yang pertama dengan hasil akhir matte adalah Make Over Powerstay Demi-Matte Cover Cushion yang hadir dengan 20 shade yang cocok untuk warna kulit Indonesia dan juga semua undertone kulit baik neutral, warm, atau cool undertone. 

Cushion ini juga merupakan cushion compact yang memiliki coverage medium-to-full yang akan memberikan hasil demi-matte dengan soft focus yang membuat kulit kamu terlihat lebih halus dan sehat. Kamu juga tidak perlu khawatir, cushion untuk kulit berminyak ini diformulasikan dengan kemampuan oil control yang sudah teruji menjaga tampilan flawless sampai 24 jam.

Make Over Powerstay Demi-Matte Cover Cushion sudah teruji secara dermatologis dan juga tidak mengandung alkohol dan non-comedogenic. Cushion ini cocok untuk kulit sensitif karena memiliki klaim hypoallergenic. Tidak hanya itu, cushion Make Over ini juga mengandung SPF 50/PA++++ yang akan memberikan proteksi ekstra ke kulit kamu dari sinar matahari.

2. Make Over Hydrastay Lite Glow Cushion

Seperti yang disebutkan sebelumnya, untuk memilih cushion untuk kulit berminyak adalah pilih cushion yang bisa menghidrasi kulit selama 24 jam seperti Make Over Hydrastay Lite Glow Cushion. 

IKLAN INFOBRAND.ID

Produk ini memiliki 20 shade yang dapat disesuaikan dengan berbagai macam undertone dan skintone perempuan Indonesia.  Make Over Hydrastay Lite Glow Cushion memiliki coverage medium to full yang mudah untuk di build. Sesuai namanya, cushion ini akan membuat kulit kamu terlihat lebih glowing, halus, dan tampak sehat.
 
Make Over Hydrastay Lite Glow Cushion juga dapat memberikan hidrasi yang cukup untuk kulit kamu selama 24 jam atau seharian penuh karena memiliki formula deep hydrating actives. 
 
Selain itu, sebagai salah satu rekomendasi cushion untuk kulit berminyak, cushion ini juga dilengkapi dengan soft focus agent yang membantu untuk menyamarkan garis halus, pori-pori, dan meratakan tekstur kulit. 

Make Over Hydrastay Lite Glow Cushion sudah dilengkapi dengan kandungan SPF 50 PA++++ yang dapat memproteksi kulit kamu dari sinar UV dan non comedogenic.
 

Baca berita lainnya di Google News


Share This Article!

Video Pilihan dari INFOBRAND TV

Article Related


Lengkapi Seri Note 40, Infinix Luncurkan Note 40 Pro 5G-Note 40 Pro+ 5G

Lengkapi Seri Note 40, Infinix Luncurkan Note 40 Pro 5G-Note 40 Pro+ 5G
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Infinix kembali memanjakan penggemarnya dengan merilis dua ponsel anyarnya yaitu Infinix Note 40 Pro 5G dan Note 40 Pro+ 5G se...


Peugeot Resmi Hentikan Penjualan di Indonesia

Peugeot Resmi Hentikan Penjualan di Indonesia
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Produsen otomotif asal Prancis, Peugeot, secara resmi menghentikan penjualan mobil barunya di Indonesia sejak Kamis 2 Mei 2024...


Dilego Rp7,9 Jutaan, Ini Kelebihan Xiaomi Pad 6S Pro 

Dilego Rp7,9 Jutaan, Ini Kelebihan Xiaomi Pad 6S Pro 
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Xiaomi Indonesia menawarkan tablet anyar Xiaomi Pad 6S Pro, yang memiliki layar 12,4 inci dan menggunakan sistem operasi Hyper...


Resmi Meluncur di Indonesia, vivo V30e Dibanderol Segini 

Resmi Meluncur di Indonesia, vivo V30e Dibanderol Segini 
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Brand ponsel asal China, vivo, meluncurkan ponsel pintar baru berdesain ramping vivo V30e dengan harga mulai dari Rp4,6 jutaan...