Senin, 29 April 2024

Follow us:

infobrand
10th INFOBRAND

ICHITAN K-Pop Fest Mengukir Prestasi Luar Biasa di 8 Kota

Posted by: 364 viewer

ICHITAN K-Pop Fest Mengukir Prestasi Luar Biasa di 8 Kota
ICHITAN K-Pop

INFOBRAND.ID-ICHITAN K-Pop Fest mencapai prestasi luar biasa dalam rangkaian event di 8 kota Indonesia. Di Samarinda, ICHITAN hadir dengan semangat bersama ribuan K-Popers Kalimantan Timur.

Segmen Random Play Dance menjadi sorotan utama, dengan ambisi besar memecahkan rekor sebagai Kompetisi Random Play Dance dengan Peserta Terbanyak. Ribuan peserta menunjukkan semangat dan antusiasme luar biasa, menciptakan momen kegembiraan dan menyatukan komunitas K-Pop dalam keseruan tak terduga.

Andreas Advent Sitompul, General Manager Marketing PT. Ichi Tan Indonesia, menyampaikan terima kasih kepada komunitas K-Popers Kalimantan Timur. “Kekompakkan dan antusiasme yang kalian bawa telah menciptakan momen luar biasa yang akan berkesan. Kita tidak hanya menciptakan sejarah bersama, tetapi juga merayakan keberagaman dan kegembiraan dalam budaya K-Pop.”

IKLAN INFOBRAND.ID

Peserta menciptakan atmosfer meriah dengan koreografi spontan, menggabungkan elemen kejutan dan kegembiraan. ICHITAN K-Pop Fest bukan hanya tentang prestasi rekor, tetapi juga wadah untuk mengeskpresikan kecintaan para K-Popers terhadap budaya Korea.

Baca berita lainnya di Google News


Share This Article!

Video Pilihan dari INFOBRAND TV

Article Related


Super Indo dan Foodbank of Indonesia Menggelar Program “Senyuman Ramadan”

Super Indo dan Foodbank of Indonesia Menggelar Program “Senyuman Ramadan”
INFOBRAND.ID-Supermarket Super Indo bersama Foodbank of Indonesia (FOI) kembali menggelar program “Senyuman Ramadan” dalam rangka bulan su...


Sate Taichan Moro Seneng Buka Outlet Pertama di Medan, Buka Peluang Franchise

Sate Taichan Moro Seneng Buka Outlet Pertama di Medan, Buka Peluang Franchise
INFOBRAND.ID- Solo memang terkenal akan surganya kuliner yang enak dan menggugah selera. Ada banyak kuliner enak di Solo yang wajib kamu coba, mula...


Ini Alasan Subaru Belum Terjun ke Pasar Mobil Listrik Indonesia

Ini Alasan Subaru Belum Terjun ke Pasar Mobil Listrik Indonesia
INFOBRAND.ID, JAKARTA - General Manager Marketing & Public Relations Subaru Indonesia, Ismail Ashlan menjelaskan faktor yang menyebabkan produsen...


Reklamasi Lahan, BUMI Dukung Keanekaragaman Hayati Hingga Kesejahteraan Masyarakat

Reklamasi Lahan, BUMI Dukung Keanekaragaman Hayati Hingga Kesejahteraan Masyarakat
INFOBRAND.ID, JAKARTA - PT Bumi Resources (BUMI) bersama unit usahanya PT Arutmin Indonesia dan PT Kaltim Prima Coal (KPC) berkomitmen dalam pemulihan...