Jum'at, 03 Mei 2024

Follow us:

infobrand
10th INFOBRAND

2024 Tahun Inovasi Sinergia Group

Posted by: 423 viewer

2024 Tahun Inovasi Sinergia Group
Shierly Nangoy, CEO PT Sinergia Group

INFOBRAND.ID-CEO Sinergia Group Shierly Nangoy mengaku optimistis tahun 2024 menjadi tahun inovasi bagi Sinergia Group.

"Target 2024 menaikkan standar, value added buat pelanggan dengan inovasi baru," katanya ketika dihuhungi, Rabu (10/1/2024). Shierly menuturkan bahwa pihaknya menggelar rakernas (Rakernas) Sinergia Group pada 9 hingga 13 Januari 2024 untuk memulai perjalanan bisnis sepanjang tahun ini.

"Inovasi di 2024, kita sedang menggarap koleksi hair color and style trend 2025 yang akan diluncurkan pada agustus nanti," ucapnya. Sementara, l;anjutnya, untuk skin care kita sedang membangun platform aplikasi penjualan online yang bisa diakses sekitar 3 bulan lagi.

IKLAN INFOBRAND.ID

"Untuk Sinergia Beaute Indonesia, perluasan ke Filipina rencana bulan April akan buat seminar hair color teknikal di Manila," katanya. Shierly yang juga Drektur PT Sinergia Beaute Indonesia ini mengungkapkan bahwa pihaknya untuk hair care baru saja re-launching brand Terra Diverde yang berbasis vegan, dengan filosofi sehingga menjaga sustainability untuk masa depan bumi yang lebih hijau.

Perempuan berparas cantik ini menambahkan, tahun 2024 akan ada pesta demokrasi di Indonesia. "Semoga pemilu berjalan lancar dan damai, dengan terpilihnya pemimpin baru semoga bisa memimpin Indonesia menuju Indonesia Emas," tutupnya. 

 

Baca berita lainnya di Google News


Share This Article!

Video Pilihan dari INFOBRAND TV

Article Related


Inovasi Body Mask, Iswhite Sabet Top Innovation Choice Award 2024

Inovasi Body Mask, Iswhite Sabet Top Innovation Choice Award 2024
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Memiliki kulit tubuh yang cerah, kencang dan segar menjadi dambaan setiap wanita yang ingin tampil lebih menawan. Untuk mendap...


GrabAds & Kantar Fokuskan Perkembangan RMN di Dunia Digital

GrabAds & Kantar Fokuskan Perkembangan RMN di Dunia Digital
INFOBRAND. ID, JAKARTA – Retail Media Network (RMN) dipercaya akan menjadi cara baru bagi para pengiklan untuk menjangkau konsumen. Ekosistem in...


Hadir di Indonesia, Spartan Race Kolaborasi dengan BRImo Sebagai Mobil Banking Partner

Hadir di Indonesia, Spartan Race Kolaborasi dengan BRImo Sebagai Mobil Banking Partner
INFOBRAND.ID-Spartan Race, penyelenggara Pertandingan Halang Rintang yang didukung PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) Persero Tbk, akan menyelenggarakan a...


Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan dari The Pinnacle Group

Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan dari The Pinnacle Group
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Danone Indonesia meraih tiga penghargaan pada ajang The 16th Annual Global CSR & ESG Summit & Awards yang diselenggara...